Wednesday, April 21, 2010

NCS New Destination




Tanjung Pandan
Tanjung Pinang

NCS AGENT




Nusantara Card Semesta


is one of a cooperative arrangement between NCS Group and the partner as the only one of NCS representative in certain city. The cooperation allows appointed partners to sell domestic and international door to door express service, pick-up and deliver customer’s packages. The appointed partners will also enjoy the benefit of being associated with NCS Group through the display of the logo at their own the location of operational office.

Logistic

Nusantara Card Semesta

Angkutan udara atau kargo udara merupakan komponen dari logistik juga. Bagaimanapun, logistik merupakan seni dan pengetahuan menyeimbangkan dan mengontrol masuknya barang-barang, energi, informasi dan sumber daya lainnya seperti produk, jasa, dan manusia, dari sumber produksi menuju pasar. Sangat susah atau hampir tidak mungkin untuk menyelesaikan perdagangan internasional apapun, proses ekspor/impor global, reposisi material/produk internasional dan pembuatan tanpa dukungan logistik profesional. Ini melibatkan integrasi informasi, transportasi, persediaan, penyimpanan, penanganan material dan pengepakan. Tanggung jawab pengoperasian logistik merupakan reposisi material geografis, pekerjaan dalam proses, dan penyelesaian persediaan dimana dibutuhkan pada harga yang paling rendah.

Maka dari itu logistik merupakan bagian dari proses supply chain yang berfungsi untuk merencanakan, melaksanakan, dan mengendalikan keefisienan dan keefektifan penyimpanan dan aliran barang, pelayanan dan informasi terkait dari titik permulaan (point of origin) hingga titik konsumsi (point of consumption) dalam tujuannya untuk memenuhi kebutuhan para pelanggan.

Term and Condition Pengiriman NCS




Syarat dan ketentuan pengiriman selanjutnya disebut SKP

Nusantara Card Semesta (NCS)
Adalah NCS beserta dengan agen - agen NCS yang telah di tunjuk dan berdomisili di tempat yang di tentukan sesuai dengan perjanjian keagenan NCS


Prosedur Pengiriman
NCS bukan perusahaan transportasi dan hanya mengirim kiriman sesuai dengan SKP, NCS berhak menolak kiriman tertentu dan pribadi atau perusahaan sesuai dengan kebijakan NCS

NCS Berhak Mengirim kiriman yang di miliki oleh pengirim melalui rute dan prosedur NCS dengab menggunakan sebuah perusahaan transportas atau alat transportasi lain , penanganan , pegudangan di bawah sepengetahuan NCS.

NCS tidak bertanggung jawab atas kerusakan atau hilangnya kiriman yang di akibatkan oleh rendahnya qualitas kemasan yang di lakukan oleh pengirim

Pengirim bertanggung jawab untuk memberikan alamat penerima selengkap mungkin agar kiriman sampai kepada penerima

NCS tidak bertanggung jawab atas keterlambatan , hilang , kerusakan kiriman , dan biaya - biaya yang di akibatkan oleh kelalaian pengirim terhadap kemasan dan alamat penerima

NCS berhak memeriksakiriman yang akan dikirim untuk memastikan kepatuhan isi kiriman

NCS tidak menerima kiriman yang berisi barang - barang berbahaya dan terlarang , diantaranya: barang yang mudah terbakar atau meledak , narkoba, mas dan perak , uang koin , abu jenasah , slanida ,platinum dan barang - barang berharga : batu atau logam mulai dan materai , barang curian, sheque , money order , atau traveller cheque , surat - surat berharga , barang antik , lukisan antik , binatang dan tanaman hidup


Biaya Kirim
Biaya kirim di tentukan oleh NCS , termasuk pajak pelabuhan lokal, tidak termasuk PPN , Bea masuk , retribusi Impor atau deposit sehubungan dengan kiriman


Kompensasi
NCS bertanggung jawab atas kiriman yang masih di bawah penanganan NCS

NCS tidak bertanggung jawab atas kerusakan atau kehilangan yang di akibatkan oleh bencana alam

NCS akan memberikan kompensasi maksimum sebesar US$ 100 untuk setiap kiriman berujuan internasional dan 10 kali biaya kirim untuk setiap kiriman bertujuan domestik ( Indonesia )


Prosedur Tuntutan
Setiap tuntutan dari pengirim sehubungan kewajiban dan pertanggung jawaban NCS mesti di serahkan oleh pengirim secara tertulis dan telah diterima di kantor NCS selambat - lambat nya 14 hari dari tanggal kiriman yang semestinya sudah diterima di kota tujuan.

NCS Services





City Courier
Domestic & International Express ( Air, land & sea )
Freight Forwarding (air, sea, land )
Warehousing
Mailroom
Logistic & Distribution
Trucking
Moving

About PT Nusantara Card Semesta

As domestic courier express company, NCS continues to develop coverage area of city couriers and domestics. For the last two years we have expanded in logistics services which are integrated with express services.

2000 - 2006

The delivery services of NCS had also expanded to include all the major cities on Indonesia by its 27 branches and agents. Over the course of its history, NCS has become more expert in national distribution. At NCS, national distribution involves managing not only the movement of goods, but also the flow of information that moves with the goods.

1996 - 2000

In 1996 the company made its first expansion beyond Bandung to Surabaya, Medan, Semarang, Denpasar, Yogyakarta, and adopted its present name, Nusantara Card Semesta . The words means a reminder that the company´s operations in each city and identified the nature of the business. The employees and couriers were growing faster over 300 people.

1994 - 1996

In 1994 there was a great need in Jakarta for private messenger and delivery services. To help meet this need, Nusantara Card Semesta (NCS) was firstly established on November, 26 1994. Located in Jl. Tali Raya G I No. 16 Slipi, West Jakarta. Only a few employees and couriers were in existence at that time . The company did well, largely because of NCS´s strict policies of customer courtesy,and reliability. These principles, which guide NCS even today, are summarized by its slogan: The Best for Express .

www.ptncs.com

Recruitment Marketing April 2010 NCS



- Pria / Wanita
- Berpenampilan menarik
- Pendidikan Minimal S1
- Berpengalaman Minimal 2 Tahun
- Lebih disukai berpengalaman di bidang Perbankan dan Asuransi
- Memiliki Selling Skill yang baik
- Bersedia Mengikuti Program Management Trainee
- Mempunyai Kemampuan Komunikasi yang baik

Kami menawarkan peluang karier, lingkungan kerja yang dinamis dan sangat baik. Jika Anda memenuhi kriteria, silahkan
mengirimkan aplikasi Anda dengan sebuah ringkasan yang komprehensif, foto terbaru, akademik salinan sertifikat & dokumen pendukung. kirim lamaran dan cv anda melalui

Paling Lambat 30 April 2010

e-mail (softcopy max file 200 kb) :

recruitment@ptncs.co.idThis e-mail address is being protected from spam bots, you need JavaScript enabled to view it This e-mail address is being protected from spam bots, you need JavaScript enabled to view it

Head office (hardcopy) :
Jl. Brigjend. Katamso No.7 Slipi
Jakarta Barat 11420
Tel: +6221 569 69 777
Fax: +6221 569 68 877
www.ptncs.com

NCS Qualified ISO 9001:2008


NCS Qualified ISO 9001:2008 (quality management system / QMS) specifies that we have a quality policy that documents the organizations overall intentions and direction related to quality as formally expressed by top management. Such a policy will include a commitment to comply with ISO 9001:2008, to continuously improve the QMS and to set and monitor measurable quality objectives.

NCS Jasa Kurir


WELCOME! to the latest website of NCS, packed with comprehensive range of innovative solutions, on time express delivery, customs brokerage, logistics and distributions. Supported by 52 branches, we deliver over 100.000 consignments every day to all over Indonesia. We are qualified to offer you a personalized service and big enough to handled almost any kind of job whether it be local, national or overseas destination. Proper shipment handling, on time and integrity data management are our strength in both Express and Logistics services.

COMPANY HISTORY
NCS is a company that has never stop reinventing itself, and always provides value innovation to the customers. It's worth for you to explore NCS's services and success stories.

Website : www.ptncs.com